Postingan

Menampilkan postingan dengan label selac therapy

Selac Therapy, Mengembangkan terapi listrik yang terukur.

Gambar
Pertimbangan Berdasarkan biofisika tubuh manusia hidup dikendalikan oleh arus listrik lemah dari kepala hingga kaki yang arahnya teratur, dan bila ada penyakit ataupun kecelakaan maka arahnya listrik tadi akan menyimpang, oleh karena itu kompensasinya akan lebih baik dengan arus listrik juga. 2.       Alat terapi Menggunakan alat elektronik yang dibuat sendiri dengan spesifikasi sebagai berikut : -     Input 220 volt AC -     Output Tegangan Variable 0-220 volt AC, Pen sebagai alat terapi dengan arus listrik sekitar 100 mikro Ampere (Micro current pen). 3.       Metoda terapi. Kami namakan SELAC (Sinusoidal Electro Acupressure) Therapy, karena menggunakan arus bolak-balik (sinusoidal) dan berbasiskan meridian akupoin, serta tidak invasive (tanpa jarum). Caranya dengan menempelkan grounding pada pasien, kemudian menggunakan micro current pen pada akupoin yang dibutuhkan pada tubuh pasien, dengan perubahan arus yang kontinyu, tidak putus-putus, sehingga tidak loncat teganga